Waris Bukan Balas Jasa

Posted by Derry Adrian Saleh on December 7, 2022 in Ahmad Sarwat, Fiqih, Waris |

oleh Ahmad Sarwat Salah satu kekeliruan dalam memahami fiqih mawaris adalah konsep balas jasa. Terus terang masih banyak kalangan yang memegang konsep sesat dan keblinger macam ini. Mentang-mentang si ahli waris paling banyak jasanya kepada orang tua, terus dia dapat bagian paling banyak. Seolah-olah bagi waris itu sejalan dengan balas jasa. Misalnya, salah satu anak […]

Tags:

Orang Tua Ingin Mengatur Warisan?

Posted by Derry Adrian Saleh on December 7, 2022 in Ahmad Sarwat, Akad, Fiqih, Waris |

oleh Ahmad Sarwat Salah satu kekeliruan fatal dan bertentangan dengan hukum waris Islam adalah anggapan bahwa orang tua sebagai pewaris merasa berhak mengatur pembagian waris kepada para ahli warisnya sejak masih hidup. Misalnya beliau ingin pembagiannya dibikin sama besar, tanpa dibedakan anak laki dan anak perempuan. Lalu misalnya ingin anak angkat atau anak asuh ikut […]

Tags:

Bagi Waris Menunggu Ibu Wafat?

Posted by Derry Adrian Saleh on November 18, 2022 in Ahmad Sarwat, Fiqih, Waris |

oleh Ahmad Sarwat. Salah satu bentuk kerancuan pemahaman kita dalam masalah pembagian waris adalah konsep sesat bahwa pelaksanaan pembagian waris harta milik almarhum bapak harus menunggu dulu hingga ibu juga sudah wafat. Saya katakan sesat karena hal itu sangat bertentangan dengan Al-Quran Al-Karim, kitab suci yang sangat kita muliakan. Sayangnya, meski Al-Quran ini dibaca tiap […]

Tags:

Bagi Waris Tidak Selalu Jual Rumah

Posted by Derry Adrian Saleh on November 18, 2022 in Ahmad Sarwat, Fiqih, Waris |

oleh Ahmad Sarwat. Salah satu kerancuan yang selalu saja bikin puyeng kebanyakan kita adalah mengidentikkan bagi waris dengan jual rumah. Ini sebuah kesalahan berpikir yang cukup fatal, namun selalu terjadi lagi berulang-ulang di tengah masyarakat. Padahal bagi waris itu proses yang teramat sederhana, yaitu sekedar pergantian status kepemilikan dari orang yang tadinya hidup, kemudian dia […]

Tags:

Copyright © 2008-2024 Derry Adrian Saleh All rights reserved.
This site is using the Desk Mess Mirrored theme, v2.5, from BuyNowShop.com.