Lain ulama dulu, lain ulama sekarang, dari apa yang dikatakannya.
Hal yang diminta anakku sebagai hadiah kenaikan kelasnya sangat sederhana. Ia meminta kepadaku untuk menerangkan salah satu kitab yang berjejer di lemari buku-ku. Permintaan yang sederhana, tapi tidak sederhana memenuhinya. Akhirnya ku pilih kitab Al Hikam untuknya. Walaupun di pesantren, kitab ini terkenal dinilai sebagai kitab kelas berat karena kadar sastranya yang tinggi […]
Bagaimana Mungkin ? Lidahku kelu, tidak bisa lagi berdoa
Tuhanku, aku adalah hamba yang faqir (butuh) kepada-Mu. Jika aku faqir dalam kekayaanku, bagaimanakah aku faqir dan kefaqiranku ? Karena kefaqiran itulah, di sepertiga malam terakhir ini aku bersimpuh di pintu-Mu, untuk berdoa kepada-Mu Ya Allah, seorang shalih memberikan wejangan bahwa salah satu adab doa adalah dengan mendahuluinya dengan puji-pujian dan syukur kepada-Mu. Tapi Tuhanku, […]
Abi, apa artinya Allah adalah Asy-Syakur ?
/* Style Definitions */ table.MsoNormalTable {mso-style-name:”Table Normal”; mso-tstyle-rowband-size:0; mso-tstyle-colband-size:0; mso-style-noshow:yes; mso-style-priority:99; mso-style-qformat:yes; mso-style-parent:””; mso-padding-alt:0cm 5.4pt 0cm 5.4pt; mso-para-margin:0cm; mso-para-margin-bottom:.0001pt; mso-pagination:widow-orphan; font-size:11.0pt; font-family:”Calibri”,”sans-serif”; mso-ascii-font-family:Calibri; mso-ascii-theme-font:minor-latin; mso-fareast-font-family:”Times New Roman”; mso-fareast-theme-font:minor-fareast; mso-hansi-font-family:Calibri; mso-hansi-theme-font:minor-latin; mso-bidi-font-family:Arial; mso-bidi-theme-font:minor-bidi;} Percakapan tentang Allah dan nilai rapor 10, rupanya belum berakhir. Kali ini anakku menghampiriku, dan mulai menaiki punggungku. Sambil terkekeh gembira karena berhasil […]
Nilai rapor 10, Asma Allah apa yang disebut ?
Sabtu sore itu, kaki kecil menyambut kedatanganku pulang kantor.Anakku berlari menghambur mendapatkanku sambil mengacung-ngacungkan rapot sekolah yang baru didapatkannya. “Abi…. Abi…..Alhamdulillah aku naik kelas.” setengah berteriak, ia berbangga. “Syukur kepada Allah, ya nak…..” jawabku, sambil menurunkan tas kerjaku. “Ku telusuri nilai-nilainya. Alhamdulillah baik. Tapi ini kesempatan emas. Kesempatan emas untuk mengingatkan anakku kepada Allah. “Nak, […]